Featured Post

Tentang Pelayanan: Tak Cukup Menjadi Marta, Jadilah Maria di Dekat Kaki Tuhan

Maria telah memilih bagian yang terbaik, yang tidak akan diambil dari padanya.   (Lukas 10:42) Menjadi Pelayan di Usia Muda Saya di...

3.06.2009

puisi 3

Enam maret dua ribu sembilan

Sekarang aku yang diam

Kamu mau tahu bagaiamana kamu hari ini?
Dari jauh aku melihat kamu disambangi pagi dari mataku
Senyuman yang berulang kali diperjualbelikanKamu dapatkan sedikit hari ini

Hari ini tak leluasa aku memberi makna pada mata
Terlalu dekat, sampai aku malu memberi bayanganmu pada penglihatan
Namun, kalau saja kamu mau menatapku sebentaraku akan beritahukan

'kamu banyak tertawa hari ini
Ya memang bukan pada sunggingan senyumku
Syukurlah kamu tersenyum pada diri

Semalam aku tak banyak tidurSendu dihancur rayu bayanganmu
Seandainya kamu tahu apa yang mau coba kukatakan

.........

Mungkin sebaiknya aku kembali diam
dan bertutur pada perasaan terdalam

No comments:

Search